Cara Login Modem ICONNET FIBERHOME HG6243C
Ini dia cara masuk ke pengaturan modem iconnect icon+ dari HP Android. Perlu kalian ketahui untuk merubah password wifi kalian harus bisa login ke modem iconnet, yang umumnya menggunakan komputer namun bisa dilakukan dengan menggunakan smartphone.
Login Modem ICONNET PLN dari HP
Gunakan HP Android kalian yang terhubung ke wifi icon+ kalian, kemudian buka google chrome kemudian ketikkan url halaman login modem ICONNET yaitu: 192.168.1.1
Setelah terbuka halaman login silahkan kalian masukkan username & password, jika sebelumnya kalian belum pernah merubah password gunakan password bawaan dari modemnya yaitu: username: user & password: user1234
Maka setelah itu akan terbuka halaman pengaturan modem, berikut ini beberapa yang bisa kalian lakukan ketika sudah bisa login di halaman modem:
- Merubah Password Wifi Iconnet dari HP
- Merubah password Login Modem Iconnet
- Mengetahui Siapa yeng Menggunakan Wifi Iconnet Kita
Demikian tutorial ini, semoga bermanfaat buat kalian, selamat mencoba.
Related Posts
-
Jenis Valuasi Startup & Cara Menghitungnya
No Comments | Jun 13, 2021 -
Cara Check In Online Citilink di Traveloka, Lebih Gampang!
No Comments | Sep 12, 2018 -
Estimasi Biaya untuk Membuat Aquascape Sederhana
2 Comments | Apr 26, 2013 -
Cara Menambah Teman di Path Lebih dari 150 Orang
1 Comment | Jun 20, 2014