Tag Archives: Trik Android

Mengembalikan Sinyal EDGE ke HSDPA+ (3G) di Android

Mungkin diantara kalian pernah mengalami tiba-tiba sinyal di Android anda tadinya HSDPA (H+) berubah menjadi EDGE. Berbagai cara sudah dilakukan yaitu coba menganti kartu tapi tetap saja sinyal 2G tersebut tidak berubah. Pada kesempatan ini saya akan share cara mengatasinya berdasarkan pengalaman yang saya alami. Tiba-tiba sinyal berubah menjadi EDGE …

Read More »

Cara Menghemat Baterai dari Aplikasi Berat di Android

Anda merasa baterai HP Android cepat habis dan boros? silahkan anda ketahui beberapa penyebab dan cara menghemat baterai di HP Android tersebut. Saat ini baterai smartphone Android yang dimiliki oleh masyarakat berkapasitas 2000-an mAH, dan tetntunya daya tersebut hanya bertahan 1 hari penuh jika HP tidak digunakan untuk main game …

Read More »

Cara Membuat Video Animasi yang Menarik Pakai Android

Cara membuat video menarik di android

Ada aplikasi android yang bisa anda gunakan untuk membuat video hasil rekaman anda menjadi lebih menarik dan siap untuk di share. Aplikasi tersebut bernamai Meipai yang sudah banyak digunakan oleh para artis membuat video lalu dipuload di instagram, simak tata cara pembuatannya berikut ini. Meipai adalah aplikasi android dan iOS …

Read More »

Cara Melacak Posisi Teman dengan HP Android

Jika anda inhin mengetahui keberadaan teman anda melalui HP Android maka anda [erlu mencoba 2 aplikasi beriku ini. Aplikasi ini tersedia gratis untuk digunakan, yaitu Locate My Friends dan Android Device Manager. Berikut review singkat dari kedua aplikasi ini dari pengalaman saya yang telah mencobanya. 1. Locate My Friends Aplikasi …

Read More »

Tindakan Pertama Ketika HP Android Anda Hilang

Smartphone Android adalah barang elektronik berharga dan mahal, jika hilang maka amat disayangkan sekali apalagi jika isi HP terdapat file-file penting. Nah berikut ini bentuk antisipasi dan tindakan ketika HP Android anda hilang. Semuanya pasti tidak menginginkan HP Android kesayangan kita hilang, maka dari itu kita perlu memerlukan beberapa tindakan …

Read More »

Cara Membuat Stiker LINE Memakai Foto Wajah Sendiri

Kelebihan dari Aplikasi LINE yaitu terdapat stiker yang lucu dan keren. Selain itu anda juga dapat membuat Stiker LINE sendiri dengan menggunakan foto wajah anda dan dapat dikirimkan ke kontak teman LINE anda secara gratis. Untuk membuat stiker dengan menggunakan foto wajah kita sendiri sangatlah mudah, Aplikasi LINE menyediakan fitur …

Read More »

Merubah BBM Android Menjadi Bahasa Indonesia

Saat ini makin banyak orang memakai HP Android tentunya semakin banyak pula yang memakai BBM. Mulai dari kalangan anak-anak hingga tua bahkan dari yang berpendidikan rendah hingga tinggi sekarang sudah banyak yang menggunakan BBM. Karena keterbatasan pengetahuan Bahasa Inggris banyak pengguna merasa kesulitan memakai BBM. Maka dari itu tulisan kali …

Read More »

Cara Melacak HP Android yang Hilang Menggunakan HP Android Lainnya

Sekarang ini jangan terlalu khawatir ketika Smartphone Android Anda hilang. Kini pihak Google mengeluarkan Aplikasi yang digunakan untuk melacak dan menemukan HP Android baik menggunakan komputer atau HP orang lain. Pihak Google mengeluarkan fitur bernama Android Device Manager, yaitu fitur untuk menemukan keberadaan HP Anroid yang hilang dan menguncinya dalam …

Read More »

Gak Pake Ribet! Begini Cara Mengunci HP Hilang di iPhone dan Android

Apakah Anda prihatin soal keamanan data pribadi di ponsel? Sekarang, smartphone sangat penting untuk kita. Tak hanya untuk mengobrol, tapi juga untuk simpan data, foto, dan video. Meski punya fitur keamanan, kita sering lupa buat nyalain. Untungnya, ada cara sederhana untuk kunci dan cari ponsel hilang. Bagi pengguna iPhone yang …

Read More »