Cara Memberi Password Pada File Excel

Jika anda memiliki data Excel yang bersifat penting dan rahasia alangkah baiknya jika file tersebut diberi password agar tidak bisa dibuka oleh orang lain. Berikut ini tutorial bagaimana cara memberi password di Excel. SIlahkan buka file Excel yang ingin di beri password. Kemudian pilih menu File -> Save As. Lalu …

Read More »

Cara Mengatasi Error #VALUE! di Rumus EXCEL (Terbukti!)

Cara Mengatasi Error #Value! di Excel

Jika anda menemui Error #VALUE! pada rumus di dokumen Excel anda, mungkin berikut ini beberapa penyebab dan trik cara mengatasi error tersebut dengan mudah. Secara umum Error #VALUE!  muncul pada rumus di dalam satu Sheet ataupun di lain sheet jika anda mentautkan rumus dari sheet yang satu ke lainnya. Secara …

Read More »

Cara Mudah Membuat Kuesioner di Google Docs (Update Terbaru)

Jika anda sedang melakukan penelitian atau survei terhadap suatu hal maka bisa menggunakan Kuesioner secara online sehingga memudahkan anda dalam mendapatkan data. Berikut ini tutorial bagaimana Cara Membuat Kuesioner di Google Docs. Semakin berkembangnya teknologi smartphone dan jaringan internet kini lebih membantu kita dalam melakukan sebuah survei atau penelitian dengan …

Read More »

Cara Mengubah File RAR ke ISO Game PPSSPP

Sekarang anda bisa main game PSP di komputer atau Smartphone Android anda dengan menggunakan emulator PPSSPP yang gratis. ROM Game PPSSPP biasanya berbentuk file RAR, untuk bisa memainkannya di emulator maka file tersebut di ekstrak terlebih dahulu ke file format ISO. Untuk mendownload game PSP yang bisa dimainkan di emulator …

Read More »

Cara Menyimpan File ke Google Drive di Android

Jika anda memiliki file penting di smartphone Android alangkah baiknya perlu menyimpannya file ke Google Drive. Jika suatu hari nanti HP Anda hilang maka file penting tersebut masih tersedia di Google Drive dan bisa di-download kembali. Berikut ini panduan untuk mengupload file ke Google Drive menggunakan HP Android. Seperti halnya …

Read More »

Cara Menyimpan File di Google Drive di PC

Sekarang sudah jamannya era digital, dulu kita menyimpan file menggunakan FlashDisk, sekarang kita bisa menyimpan file baik berupa dokumen, foto, lagu, dan video ke dunia maya melalui Google Drive. Jika anda mempunyai akun GMail maka anda bisa menggunakan fasilitas ini. Kebutuhan akan tempat penyimpanan data semakin meningkat. Jika anda ingin …

Read More »

Cara Menggunakan Aplikasi Telegram di HP Android

Apa itu Aplikasi Telegram? Telegram adalah aplikasi messenger untuk perangkat smartphone / handphone dan komputer. Jika dilihat sepintas aplikasi ini mirip sekali dengan Whatsapp, Line dan BBM. Atau bahkan gabungan dari ketiga aplikasi tersebut. Telegram Buatan Mana? aplikasi ini dibuat oleh dua bersaudara Nikolai and Pavel Durov yang sebelumnya pembuat …

Read More »

Cara Membuat Grup di Aplikasi Telegram

Jika anda memiliki beberapa teman di kontak Aplikasi Telegram dan ingin membuat Grup di dalam aplikasi tersebut bisa mengikuti tutorial berikut ini. Seperti halnya pada aplikasi Messenger lainnya aplikasi Telegram juga bisa membuat grup. Berbeda dengan BBM, di Telegram jumlah member grup bisa mencapai 5000. Berikut cara membuatnya: Cara Membuat …

Read More »

Cara Merubah dan Import File CSV ke Excel

Jika anda memiliki file penting berformat CSV dan ingin merapihkannya agar lebih mudah dibaca maka bisa menggunakan Microsoft Excel. Simak tutorial merubah dan Import File CSV ke Excel. Sebelum membahas caranya lebih baik kita tau dahulu apa itu format file CSV. File CSV adalah suatu format data dalam basis data …

Read More »

Cara Menambahkan Satuan Tulisan Text di Excel

Jika anda memiliki data di Excel dan ingin menambahkan satuan berupa text bisa melakukannya dengan cara sederhana berikut ini. Sebelumnya saya telah membahas cara menambah satuan di belakang angka, caranya hampir sama namun cara yang satu ini adalah cara cepat yang bisa dilakukan oleh orang awam. Sebagai contoh kita ingin …

Read More »