Merubah dan Mengatur Lebar-Tinggi Kolom ke Cm di Excel

Pasti jika anda mengatur lebar cell (kolom atau tabel) baik lebar atau tingginya di Microsoft Excel melihat berupa satuan pixel atau inchi.  Sebenarnya anda bisa merubahnya ke  Cm dengan mudah.  Tentunya banyak sekali orang ingin tahu caranya karena sayapun mencari-cari caranya juga hehe. Tujuan merubah menjadi satuan Centimeter yaitu agar …

Read More »

Perawatan Ayam Bangkok agar Terlihat Gagah Perkasa

Cara Merawat Ayam Bangkok

Dulu waktu saya kecil sekitar SD sampai dengan SMP saya sangat menggemari yang namanya Ayam Bangkok.  Jenis ayam ini berbeda dengan jenis ayam pada umumnya, ayam ini khusus untuk ayam hias dan petarung.  Saat itu ayam bangkok sangat trend karena jaman tersebut setiap penduduk minimal memiliki 1 ayam jago bangkok.  …

Read More »

Game Multiplayer Asah Otak Android via Bluetooth

Game Asah Otak Multiplayer

Saya mau share sedikit nih mengenai game asah otak di Android yang dapat dimainkan multiplayer dengan Bluetooth. Tentunya game ini sudah saya coba dan bagus menggunakan Tablet saya hehe. Saat ini banyak sekali game android yang dapat dimainkan lebih dari satu orang secara bersama-sama baik yang online maupun yang offline. …

Read More »

Manfaat Genjer Bagi Kesehatan Dan Kandungan Nutrisinya

manfaat genjer untuk kesehatan

Ternyata tanaman GENJER memiliki manfaat dan khasiat untuk kesehatan kita.  Tanaman yang memiliiki nama ilmiah Limnocharis flava (genjer) adalah tumbuh-tumbuhan yang hidup liar disekitar persawahan. Tumbuhan ini memiliki daun yang terlapisi oleh lilin dan batang yang berongga. Umumnya tumbuhan ini dapat menjadi gulma yang berbahaya pada area persawahan jika tidak …

Read More »

Manfaat dan Khasiat Pare untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Pare untuk Kesehatan

Jika kita mendengar kata pare tentu yang terbesit langsung rasa pahitnya yang terbayang. Bagi sebagian orang pare juga merupakan makanan yang dihindari dikarenakan rasanya, akan tetapi ternyata banyak manfaat bagi kesehatan yang dihasilkan oleh pare. Sebelum kita membahas tentang manfaat buah pare mari kita bahs sedikit tentang pare itu sendiri. …

Read More »

Cara Protect Sheet di Microsoft Excel untuk Mengunci File

Cara protect sheet di Microsoft Excel sangatlah mudah untuk melindungi file anda. Hal ini dilakukan untuk melindungi file anda jika file tersebut dianggap penting. Dengan memprotect tersebut maka anda dapat melindungi file penting itu sehingga orang lain tidak dapat melakukan pengeditan. Setelah anda melakukan protect sheet di file Excel maka …

Read More »

Tips Menulis yang Baik bagi Seorang Pemula

Menulis merupakan sebuah kegiatan yang gampang gampang susah, karena mood dan keahlian menulis itu sendiri datang dari keinginan dan bakat seseorang, namun jika anda ingin belajar tentu saja bisa menjadi penulis handal. Untuk anda yang baru saja memulai untuk mencoba menulis, baik artikel, cerpen, aneka tips, buku, novel dan sebagainya, …

Read More »

Dua Cara Upload Foto dan Video di Twitter yang Cepat

Cara Upload Foto di Twitter

Seperti halnya dengan situs jejaring sosial yang lain kita dapat upload foto dan video ke Twitter.  Cara uploadnya pun hampir sama dengan Facebook.  Namun masih banyak orang yang belum tahu bagaimana caranya.  Pada kesempatan ini saya akan mencoba memberikan tutorialnya. Ada dua cara upload foto di Twitter yang cepat dan …

Read More »

Cara Daftar Internet Banking Bank Muamalat

Saat ini kemudahan dengan adanya Internet Banking membuat kita dapat mengecek saldo dan mentransfer biaya secara cepat dimana dan kapanpun kita berada.  Pada kesempatan ini saya akan sharing tutorial bagaimana cara mendaftar internet banking Bank Muamalat karena saya menggunakan jasa bank tersebut. Pada umumnya cara daftar internet banking pada setiap …

Read More »

Cara Menghapus Data Ganda di Excel

menghapus data ganda excel

Ketika anda menemukan data yang sama (ganda) di dokumen Excel maka anda bisa menghapus data tersebut dengan cepat.  Hal tersebut pastinya akan mengganggu anda dan berpeluang besar terciptanya kesalahan dalam pekerjaan anda. Jika anda mengolah data ratusan dan terdapat duplikasi data saat entri data maka hasilnya akan banyak terjadi masalah.  …

Read More »