Handphone

Tindakan Pertama Ketika HP Android Anda Hilang

Smartphone Android adalah barang elektronik berharga dan mahal, jika hilang maka amat disayangkan sekali apalagi jika isi HP terdapat file-file penting. Nah berikut ini bentuk antisipasi dan tindakan ketika HP Android anda hilang. Semuanya pasti tidak menginginkan HP Android kesayangan kita hilang, maka dari itu kita perlu memerlukan beberapa tindakan …

Read More »

Merubah BBM Android Menjadi Bahasa Indonesia

Saat ini makin banyak orang memakai HP Android tentunya semakin banyak pula yang memakai BBM. Mulai dari kalangan anak-anak hingga tua bahkan dari yang berpendidikan rendah hingga tinggi sekarang sudah banyak yang menggunakan BBM. Karena keterbatasan pengetahuan Bahasa Inggris banyak pengguna merasa kesulitan memakai BBM. Maka dari itu tulisan kali …

Read More »

Menambah dan Memasukkan Emoticon-Smiley di Status PM BBM Android

Jika dibandingkan dengan BBM di HP BalckBerry dulu di BBM Android terdapat beberapa kekurangan yaitu minimnya emoticon dan tidak adanya autotext. Namun anda jangan berkecil hati karena kali ini saya akan share bagaimana cara menambah emoticon dan bagaimana cara memasukkannya di status PM BBM dengan mudah. Untuk menambahkan emoticon atau …

Read More »

Berhasil Mengatasi Unfortunately BBM has Stopped di Android 100%Working

Jika anda pengguna BBM di Android pasti pernah mengalami BBM tertutup atau berhenti sendiri lalu memunculkan tulisan “Unfortunately BBM has stopped” atau “Sayangnya, BBM telah berhenti”. Nah berikut ini cara mengatasi hal tersebut yang sudah saya praktekkan dan 100% working dan berhasil. Untuk penyebab Unfortunately BBM has stopped saya kurang …

Read More »

Cara Menambah Teman Kontak LINE dari No Telepon Baru

Cara Menambah Kontak LINE dari Nomor Telepon

Seperti pada aplikasi lainnya LINE dapat menambah kontak pertemanan dengan menggunakan Nomor Telepon yang disimpan pada smartphone anda. Berikut ini tutorial dan ulasannya. Saat ini Aplikasi LINE menjadi salah satu App Messenger yang mulai banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia. Terlebih suksesnya Game Get Rich yang garus mewajibkan penggunanya memiliki Akun …

Read More »

Gak Pake Ribet! Begini Cara Mengunci HP Hilang di iPhone dan Android

Apakah Anda prihatin soal keamanan data pribadi di ponsel? Sekarang, smartphone sangat penting untuk kita. Tak hanya untuk mengobrol, tapi juga untuk simpan data, foto, dan video. Meski punya fitur keamanan, kita sering lupa buat nyalain. Untungnya, ada cara sederhana untuk kunci dan cari ponsel hilang. Bagi pengguna iPhone yang …

Read More »

Melacak dan Menemukan HP Android yang Hilang Pakai Komputer, 100% Work

Menemukan HP Android Hilang

HP Android anda hilang? jangan khawatir mungkin cara yang saya ajarkan ini dapat melacak dan menemukan HP Android secara online pakai komputer dan laptop. Smartphone adalah benda berharga, mahal dan berisikan file-file penting. Tentunya hal tersebut sangat bahaya jika HP Android anda hilang. Oleh karena itu pihak Google baru-baru ini …

Read More »

Cara Beli Game-Aplikasi Android Pakai Pulsa INDOSAT di Play Store

Cara beli game android di google play

Saat ini provider seluler di Indonesia sudah menyediakan fitur untuk pembelian Aplikasi dan Game Android di Google Play Store dengan pulsa. Salah satu provider seluler INDOSAT sudah bisa melakukan hal tersebut. Simak caranya berikut ini. Saat ini pengguna Android di Indonesia semakin banyak dan para pembuat aplikasi dan game berbayar …

Read More »

2 Cara Download Foto di FB Lewat HP Android, BERHASIL!

Cara download foto dari aplikasi FB Android

Bagi anda pengguna Facebook mungkin belum ada yang tau bagaimana cara download atau menyimpan foto dari FB menggunakan HP Android anda sendiri. Pada kesempatan ini saya akan mengulas hal ini. Seiring dengan berkembangnya teknologi smartphone anda pun bisa membuka situs media sosial Facebook menggunakan Smartphone Android. Untuk membukanya bisa menggunakan …

Read More »