Android

TERBUKTI! Cara Mengendalikan Komputer dari Jarak Jauh dengan Android

Sekarang semakin canggih, anda bisa mengendalikan komputer atau laptop di rumah dengan menggunakan HP Android walupun anda berada di posisi jauh. Simak tutorialnya berikut ini. Pada tulisan sebelumnya saya sudah ulas bagaimana cara mengendalikan komputer dari komputer lain dari jarak jauh, caranya sama namun untuk di Android anda memerlukan aplikasi …

Read More »

Cara Menjadikan Android Xiaomi Redmi Note Remote AC

Jika anda pengguna smartphone Android Xiaomi series Redmi Note 2,3,4 dan setersunya bisa dijadikan sebagai remote AC dan TV. Dengan menggunakan aplikasi android khusus anda bisa melakukan hal ini. Kebetulan saya menggunakan Xiaomi Redmi Note 3 dan terdapat infrared yang merupakan gelombang untuk menjalankan peralatan elektronik layaknya seperti pada remote …

Read More »

Cara Cepat Membuat Update Status di Facebook Background Berwarna

Jika anda perhatikan sekarang ini di Facebook (FB) banyak muncul status berupa gambar dengan warna background yang berbeda-beda. Bagaimana cara membuat seperti ini? Perlu diketahui untuk membuat status berupa gambar dengan warna bermacam-macam tersebut tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan apapun. Fitur seperti ini sudah tersedia di Facebook sendiri, namun jika …

Read More »

Cara Siaran Langsung / Live Streaming di Instagram (Panduan Lengkap)

Semakin maraknya aplikasi Siaran langsung (Live Streaming) beberapa waktu yang lalu yang bikin heboh dan sempat dilarang di Indonesia membuat Facebook selaku perusahaan yang memiliki Instagram menambahkan fitur tersebut. Fitur ini akan aktif di Aplikasi Instagram anda setelah anda melakukan update aplikasinya di Google Play Store. Anda ingin mencoba Siaran …

Read More »

Cara Mudah Konvert (Merubah) Video ke Mp3 di Android

Jika anda memiliki file video lalu ingin merubahnya dalam file lagu berupa mp3 dengan menggunakan smartphone Android maka perlu coba aplikasi berikut ini. Saat ini musik dengan kualitas terbaik terdapat di Youtube sehingga anda bisa mendownloadnya. Jika ingin download melalui komputer silahkan baca: “Cara Download Video Youtube Lewat Komputer“. Lalu file …

Read More »

Membuat Video Hyperlapse Melalui Smartphone Android

Aplikasi yang ada untuk smartphone android memang tidak ada habis habisnya. Selain itu kemampuan kameranya yang semakin baik dari hari ke hari juga memberikan keuntungan bagi para videografer alias mereka yang suka syuting atau mengambil video. Nah kali ini kita akan memberikan cara untuk membuat video hyperlapse melalui smartphone android. …

Read More »

Cara Menghemat Baterai dan Mengurangi Pemakaian Internet di ASUS Android

Jika anda pengguna Smartphone Android ASUS versi Zenfone maka dapat memanfaatkan fitur aplikasi yang bermanfaat untuk menghemat penggunaan daya baterai dan data internet. Berikut ini tutorial bagaimana cara melakukan hal tersebut. Biasanya pada setiap produk smartphone terinstall aplikasi bawaan, seperti di LENOVO terdapat fitur POWER MANAGER untuk freeze aplikasi yang …

Read More »

Cara Menginstall Launcher Google Pixel di Android Anda

Tulisan berikut ini akan menjelaskan tentang bagaimana cara menginstal launcher Google Pixel di smartphone Android anda. Seperti yang diketahui bahwa Google Pixel membawa versi terbaru Android yakni Nougat setelah versi Marshmallow. Android Nougat ini memiliki kode 7.0.0 dan membawa banyak perubahan bagi mereka yang memiliki sistem operasi android stock atau …

Read More »

Cara Setting Jaringan ke 4G Only Android Tanpa Root

Kecepatan internet 4G memang sangat luar biasa. Apalagi untuk mereka yang gemar untuk streaming video atau download bermacam macam file. Oleh karena itu 4G menjadi sinyal yang dicari cari oleh pengguna smartphone. Namun sinyal 4G di Indonesia masih berkembang dan terkadang tidak penuh sinyalnya. Hal itu mengakibatkan sinyal berpindah dari …

Read More »

Star Music Tag Editor, Mengedit Informasi Lagu di Android

Apakah kamu memiliki kumpulan lagu yang hanya memiliki nama Track 01 dan seterusnya? Tentunya hal itu sangat menyulitkan untuk kamu ketika ingin memilih lagu mana yang ingin dimainkan. Oleh karena itu ada sebuah rekomendasi sebuah tips untuk mengedit informasi lagu di Android seperti judul lagu, nama artis, album, genre bahkan …

Read More »